Dokter Lintas Batas

Pada pertengahan abad ke-15, Black Death melanda Eropa. 30-60% penduduk Eropa tewas. Hanya karena keberanian para dokter yang mengatasinya, epidemi berhasil diatasi. Sekarang kita sedang menyaksikan para dokter modern, perempuan dan lelaki, berjuang di Afrika. Keberanian yang sama muncul kembali dalam panggung sejarah dunia. Salut untuk Dokter Lintas Batas yang sekarang berdiri di garis depan melawan Ebola.

View on Path